Bantah Ada Api dan Suara Ledakan, Presdir BYD Yakinkan itu Hanya Asap
Presiden Direktur PT BYD Motor Indonesia Eagle Zhao menyatakan tidak ada api pada kejadian mobil listrik BYD Seal yang dilaporkan mengeluarkan asap di Palmerah, Jakarta Barat pada 13 Mei 2025.
Mobil listrik itu hanya berasap, sama sekali tidak mengeluarkan api sebagaimana kabar yang beredar.
"Setelah kami telusuri, informasi tersebut bukan berasal dari konsumen, melainkan dari eksternal," kata Eagle dikutip dari Antara.
Menurut dia, kendaraan elektrik itu juga tidak mengeluarkan suara ledakan sebagaimana yang dikabarkan.
"Kejadian itu tidak seperti yang disampaikan oleh pihak eksternal. Berdasarkan investigasi secara teknikal sementara, tidak terjadi seperti itu," katanya.
Menurutnya, berdasarkan hasil penyelidikan awal BYD, Zhao menjelaskan hubungan arus pendek menyebabkan mobil listrik BYD Seal milik konsumen itu mengeluarkan asap.
下一篇:Gebrakan PLN di IPA Convex 2025, Prabowo Saksikan Langkah Besar Menuju Kemandirian Energi
相关文章:
- 意大利建筑学院排名靠前的五所院校
- FOTO: Menyelami Keindahan Relief Candi Prambanan
- FOTO: Merayakan Imlek Bersama Anabul Si Teman Setia
- Peras Warga dengan Modus Narkoba, 3 Polisi Gadungan di Jakbar Ditangkap
- 墨尔本大学设计专业排名如何?
- Cara Rafael Alun Trisambodo Biar Kelihatan Tetap Miskin: Beli Barang dengan Nama Orang Lain
- Polda Metro Jaya Gelar Rekontruksi Penganiayaan D oleh MDS Hari Ini
- Natalius Pigai Dipanggil Prabowo ke Kertanegara, Ngaku Siap Emban Tugas: Saya Prajurit Siap Bantu
- Eks Dirut Sritex Jadi Tersangka Korupsi Kredit Bermasalah Rp3,58 Triliun
- Dharma Pongrekun
相关推荐:
- Tak Ada Ampun! Vonis Harvey Moeis Naik Drastis: 20 Tahun Penjara dan Denda Rp 1 Miliar
- KPU Jakut Mulai Rekapitulasi Hasil Perolehan Suara Pilgub Jakarta
- Kuasa Hukum Supriyani: Penyidikan Langgar Prosedur, Kasus Dipaksakan
- Polda Metro Jaya Kerahkan 800 Personel Amankan Rekapitulasi Suara Pilkada 2024
- Besok Gelar RUPS, Semen Indonesia (SMGR) Mau Minta Restu Jalankan Kegiatan Usaha Baru
- Penyebab Kebakaran yang Harus Diwaspadai, Ternyata Ada Deodoran
- Dharma Pongrekun
- Pemprov DKI Gelar Rapat Penanganan Korban Kebakaran di Kemayoran
- Anjing Pelacak Cium Jejak Terduga Pembunuh Editor Metro TV
- Rafael Alun Trisambodo Tunjukkan Gelagat Aneh Sebelum Deposit Box Berisi Rp37 Miliar Dibongkar PPATK
- 艺术专业申请条件及留学费用介绍
- 全球室内设计专业大学排名靠前的院校
- 谢尔丹学院作品集要求详解
- 日本艺术类大学难考吗?
- 建筑学出国留学申请要求汇总!
- Ini 3 Kelompok yang Berkesempatan Ikut Seleksi UTBK SNBT 2025 secara gratis, Siapa Saja?
- Komisi II DPR RI akan Percepat Revisi UU ASN, Presiden Bisa Copot Pejabat Eselon
- Kolaborasi DJKN Jatim dan Auksi Tingkatkan PNPB Serta Ciptakan Ekosistem Lelang
- 伦敦大学学院奖学金申请条件解析
- 澳大利亚艺术类大学,这几所你值得申请!