Anies Rombak Ribuan Pejabat Pemprov DKI, Ada Tujuan Politik?

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan melantik 1.125 pejabat di 38 Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di halaman Balai Kota DKI.
Anies menjelaskan rotasi dan mutasi ini memiliki dua tujuan, yakni tujuan secara personal bagi pejabat baru sebagai penyegaran perlu dilakukan dengan memberikan kesempatan untuk mencari pengalaman baru.
"Ada orang-orang baru yang memegang wewenang tempat-tempat yang sudah cukup panjang dikelola oleh orang yang sama. Karena itu, kita berharap pribadi baru ini membawa penyegaran, membawa suasana yang baru," kata bekas Mendikbud ini.
Baca Juga: Anies Belum Terima Dua Nama Calon Pendampingnya, Namun....
Lalu apakah pergantian ini punya tujuan politik?
"Rotasi dan mutasi bagian dari kewajaran, organisasi butuh kebaruan. Pribadi baru yang ditugaskan diharapkan akan membawa suasana baru, pendekatan baru, menciptakan atmosfer baru khususnya di dalam lingkungannya," kata Anies.
相关文章
Pelaku Candaan Bawa Bom di Pesawat Pelita Air Rute Surabaya
JAKARTA, DISWAY.ID--Polisi Militer mengamankan seorang laki-laki yang belum diketahui identitasnya t2025-05-257 Nyawa Siswa SD Melayang Dalam Kecelakaan Truk di Kranji, Ridwan Kamil Minta Polisi Usut Tuntas
SuaraJakarta.id - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meminta kepolisian turun tangan mengusut peristiw2025-05-25Capai 3 Ribu Unit, Pemprov DKI Gandeng Swasta Bangun Lagi Rumah DP 0 Rupiah pada 2026
SuaraJakarta.id - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta berencana membangun lagi Rumah Susun (Ru2025-05-25Besok Paripurna Interpelasi Anies Digelar, PKS Teriak Kencang: Menyalahi Peraturan!
Warta Ekonomi, Jakarta - Fraksi PKS DPRD DKI Jakarta menuding ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi M2025-05-25Dicecar Anggota DPR Soal KRL Anjlok, Begini Jawaban Anak Buah Budi Karya...
Warta Ekonomi, Jakarta - Prasarana atau kereta yang kurang terawat disinyalir menjadi salah satu hal2025-05-25Koinsayang Futures Resmikan Kantor Baru, Tandai Langkah Strategis Perusahaan
Warta Ekonomi, Jakarta - PT Langit Indonesia Berjangka (Koinsayang Futures) secara resmi mengumumkan2025-05-25
最新评论